Pages

Apr 30, 2014

5 Tempat Wisata Yang Paling “Berhantu” dan Mengerikan di Indonesia

Ada beberapa tempat wisata di beberapa kota di Indonesia yang mengerikan dan  bisa membuat bulu kuduk kamu berdiri. Saking mengerikannya, orang-orang pun merasa enggan untuk datang ke dua kalinya ke tempat wisata mengerikan ini. Nah berikut ini adalah 5 tempat wisata yang paling mengerikan di Indonesia

1. Lawang Sewu, Semarang

lawang-sewu

Lawang sewu merupakan bangunan gedung tua yang dikatakan sangat angker dan mengerikan. Lawang sendiri berarti pintu, dan sewu berarti 9 yang jika di gabungkan menjadi sembilan pintu. Sebenarnya gedung ini tidak memiliki sembilan pintu hanya saja banyak jendela yang berukuran besar sehingga di anggap sebagai pintu oleh orang-orang. Bangunan ini terletak di Kota Semarang, tepatnya di bundaran Tugu Muda yang dulunya di sebut Wilhelminaplein.

Konon katanya lawang sewu ini dihuni oleh kuntilanak dan juga gunderuwo yang sering bergentayangan di gedung tersebut. Dan warga sekitar pun sering melihat bayangan di dalam gedung tua tersebu.

2. Lubang buaya, Jakarta

lubang-buaya-299x400

Lubang buaya merupaka tempat pembuangan para korban tragedi Gerakan 30 Sepetember pada tahun 1965 silam. Lubang buaya ini terletak di kawasan Pondok Gede, Jakarta Timur yang menjadi tempat mengerikan. Warga sekitar sering mendengar suara teriakan dari lubang buaya ini, sehingga mereka menganggap tempat ini merupakan tempat yang mengerikan.

3. Pulau Kumala, Tenggarong

pulau-kumala

Pulau Kumala dulunya merupakan hutan yang kemudian di jadikan orang-orang sebagai tempat wisata dengan membangun berbagai tempat hiburan di sana. Saat para pekerja membangun di hutan ini, serring kali mereka melihat kuntilanak yang berkeliaran di hutan tersebut. Kedian setelah di jadikan tempat wisata pun pulau ini masih di takuti oleh banyak orang.

4. Goa Jepang, Lembang

goa-jepang

Goa yang satu ini juga merupakan tempat mengerikan yang sering dijadikan tempat wisata bagi para wisatawan. Goa Jepang ini dulunya merupakan tempat berlindung tentara Jepang, yang di buat oleh warga pribumi saat kerja paksa Romusha. Jika kamu masuk ke dalam Goa ini kamu akan mendengar jeritan-jeritan seperti sedang di siksa, dan juga bayangan yang sering terlihat.

5. Gua Kontilola, Papua

gua-kontilola

Gua Kontilola merupakan gua yang paling menyeramkan di Indonesia. Gua ini terletak di Papua yang keanehan tersendiri di dalamnya, Keanehan tersebut berupak Lukisan bergambar manusia yang sangat aneh, memiliki tubuh tinggi 3 meter, dengan kepala botak dan bulat dan juga memiliki jari tangan empat.

Warga sekitar menganggap lukisan tersebut merupakan lukisan alien yang sangat mengerikan. Jika kamu datang ke sana, kamu harus menyiapkan beberapa peralatan lengkap agar kamu bisa selamat dari gua tersebut.

Nah Itulah dia ke lima tempat wisata yang paling mengerikan yang ada di Indonesia.

»»  READMORE...

Apr 23, 2014

5 Negara Dengan Anggaran Militer Terbesar

prancis-rev1

Info TOP– Setiap Negara ingin membangun kekuatan militernya untuk menjaga stabilitas dalam negeri dan agar disegani oleh negara lain. Untuk memperkuat militer tentunya membutuhkan biaya yang tidak murah. Nah dari semua negara didunia ada beberapa negara yang mengalokasikan anggran yang sangat besar untuk memperkuat militernya. mau tahu negara apa saja yang belanja militernya paling besar pada tahun 2013  ? simak informasi dibawah ini.

1. Amerika Serikat

Negara yang memiliki anggaran belanja paling banyak adalah Amerika Serikat, dari banyaknya negara yang memiliki jumlah anggaran belanja militer terbanyak, Amerika lah yang menjadi negara paling banyak berbelanja untuk militernya. Pada tahun 2013 lalu, Amerika diketahui mengeluarkan dana sekitar USD 640 miliar hanya untuk berbelanja militer. Jumlah tersebut merupakan jumlah yang cukup fantastik hanya untuk belanja militer saja.

2. China

China merupakan negara kedua  setelah Amerika Serikat yang memiliki anggaran belanja militer terbesar di dunia. Pada tahun 2013 lalu, China diketahui sudah mengeluarkan dana sekitar USD 188 miliar, dan jumlah ini terjadi kenaikan di tahun sebelumnya. Ternyata, sejak tahun 2013 China sudah lebih tegas dalam masalah pengeluaran dana untuk berbelanja militer.

3. Rusia

Negara denga peringkat yang ketiga adalah Rusia. Negara yang satu ini memiliki anggaran belanja militer yang terus meningkat setiap tahunnya. Hal ini dikarenakan Rusia terus menciptakan peralatan perang canggih yang sudah ditekuninya sejak tahun 2011 lalu. Sejak tahun 2011 silam, Rusia mengganti sebanyak 70 persenjataannya dengan peralatan yang modern dan lebih canggih. Rusia diketahui memiliki anggaran belanja militer sebanyak USD 87 miliar.

4. Arab Saudi

Arab Saudi sebenarnya tidak termasuk lima besar dalam daftar negara yang dengan anggaran belanja militer terbesar di dunia. Namun, suatu hal yang mengejutkan  dimana tahun 2013 lalu Arab Saudi berhasil meraih posisi ke empat setelah Rusia, dengan anggaran belanja meningkat sebanyak 14 persen. Anggaran belanja militer yang dikeluarkan Arab Saudi tahun 2013 lalu, sebanyak USD 67 miliar.

5. Prancis

Prancis merupakan salah satu negara yang mengalami penurunan untuk anggaran belanja militer negaranya. Sebelumnya Prancis menempati posisi ke empat dalam daftar negara dengan anggaran militer terbesar di dunia. Namun, Prancis mengalami penurunan yang membuatnya kalah dari Arab Saudi. Diketahui pada tahun 2013 lalu, Prancis memiliki anggaran belanja sebesar USD 61,2 miliar.

Nah, itulah dia ke lima negara dengan anggaran militer terbesar di dunia.

»»  READMORE...

Apr 17, 2014

Inilah Pasta Gigi Termahal di Dunia

Wow, Pasta Gigi Termahal di Dunia Ini Rasa Coklat!

Pernahkan Anda membayangkan membeli pasta gigi seharga lebih dari satu juta ? Tetapi pasta gigi seharga sejutaan memang ada, dan tentu banyak keistimewaanya…yuk kita simak.

Sebuah perusahaan pasta gigi bernama Theodent merilis pasta gigi rasa terbaru dan juga dinobatkan sebagai yang termahal! Theodent chocolat ini seperti judulnya, menggunakan cokelat sebagai bahan utama dalam produk pembersih gigi ini. Tidak akan merusak gigimu namun pasta gigi ini akan membuat gigimu lebih kuat lagi, Dreamers.

Dilansir daily mail, seorang dokter dari New Orleans bernama Tetsu Nakamoto mengumumkan bahwa zat theobromine dalam coklat cocok untuk menguatkan gigi dan membuat enamel gigi beregenerasi dengan baik di awal tahun 1980-an lalu. Setelah bertahun-tahun melakukan penelitian akhirnya didapatkan juga formula yang bagus untuk memasukan coklat kedalam sebuah pasta gigi.

Versi terbaru dari pasta gigi ini dijual seharga USD 100 atau sekitar Rp. 1,1 juta! Pasta gigi ini menjanjikan untuk memperkuat gigi penggunanya dengan maksimal dan jika tertelan pun tidak akan bahaya. Wah, pasta gigimu seperti ini apa kamu akan tetap sikat gigi atau malah memakannya nih ?\

»»  READMORE...

Apr 14, 2014

5 Artis Ini Mengasuransikan Payudara Dengan Harga Selangit

ww

Payudara memang merupakan bagian tubuh yang paling indah yang dimiliki oleh wanita. Bagian paling indah ini dapat membuat para pria sangat tertarik dan menyukainya.

Namun, tidak semua wanita yang memiliki payudara yang indah, hanya wanita yang beruntung saja yang memiliki payudara yang indah, seksi dan montok secara alami.

Payudara yang indah ini ternyata dimiliki oleh ke lima artis cantik berikut ini. Saking indahnya payudara yang mereka miliki, mereka berani mengasuransikannya dengan biaya yang sangat tinggi. Hal ini semakin menunjukan bahwa payudara mereka memang sangat-sangat indah, dan berharga.

1. Holly Madison

holly-madison-500x329

Artis cantik dan juga memiliki payudara yang indah ini mulai tertarik untuk mengasuransikan payudaranya saat ia mengatahui banyaknya artis yang mengasuransikan payudaranya. Kemudian, ia mengasuransikan payudaranya dengan harga Rp 10 miliyar. Harga itu ia rasa sangat cocok untuk payudaranya yang indah tersebut.

2. Madonna

madonna-500x333

Artis cantik yang satu ini juga mengasuransikan payudaranya dengan harga selangit. Harga yang ia tetapkan adalah Rp 10 miliyar. Harga ini sebanding dengan keindahan payudara yang ia miliki. Tak hanya itu, mengasuransikan payudara dengan maksud untuk peduli terhadap kanker payudara yang sudah banyak di derita oleh wanita di dunia.

3. Jennifer Love Hewitt

ww

Artis yang satu ini sebenarnya tidak menyadari bahwa ia memiliki payudara yang sangat indah. Hal ini ia ketahui saat ia bermain di fil yang berjudul “The Client List”, kemudian ada seseorang yang menawarkan untuk mengsuransikan payudaranya dan lalu ia setujui dengan harga Rp 48 miliyar.

4. Tina Turner

tina-turner-500x303

Ternyata tak hanya kaki yang ia asuransikan dengan harga yang tinggi, tapi juga payudaranya ia asuransikan dengan harga yang tinggi sekitar Rp 8 miliar. Hal ini ia lakukan karena menurutnya ia memiliki payudara yang indah sehingga harus di lindungi dengan ekstra.

5. Dolly Parton

dolly-parton1-500x341

Penyanyi cantik Dolly Parton juga sangat peduli dengan payudaranya yang indah tersebut, sehingga ia mengasuransikannya dengan biaya Rp 5,7 miliar. Dengan maksud untuk mendapatkan perlindungan ekstra terhadap payudaranya.

Itulah dia ke lima artis yang mengasuransikan payudaranya dengan biaya yang sangat tinggi.

»»  READMORE...

Apr 11, 2014

9 Alasan Kenapa Nyamuk Merupakan Serangga Paling Berbahaya

INFO TOP - Nyamuk merupakan golongan serangga yang paling berbahaya, karena nyamuk menjadi salah satu vektor penyakit yang mematikan seperti demam berdarah dan malaria.

Selain berbahaya, nyamuk juga sangat sulit untuk dibasmi, karena jumlah nyamuk sangat banyak dan nyamuk juga sangat mudah untuk berkembang biak. Oleh karena itu, nyamuk sangat sulit untuk di musnahkan. Nah…tidaklah aneh jika nyamuk dijuluki sebagai serangga yang paling berbahaya dan menjadi salah satu penyebab kematian terbanyak umat manusia. Selain alasan diatas, masih ada beberapa alasan lain yang menyebabkan nyamuk menjadi serangga paling berbahaya, berikut ulasannya.

1. Nyamuk Sulit dimusnahkan

Sepert yang sudah dikatakan di atasa, nyamuk sangat sulit untuk dibasmi, karena nyamuk dapat dengan mudah untuk berkembang biak. Nyamuk hanya memerlukan wadah dan sedikit air saja untuk berkembang biak. Nyamuk juga sangat kebal dengan obat pembasmi nyamuk seperti yang dijual di pasaran. Selain itu, nyamuk juga bisa dengan cepat berpindah tempat, sehingga mereka sulit untuk di basmi.

2. Nyamuk Menyebarkan malaria

Malaria merupakan salah satu penyakit yang mematikan yang ditularkan oleh gigitan nyamuk. Malaria ini dapat di derita oleh siapa pun yang telah terkena gigitan nyamuk. Oleh karena itu, nyamuk dianggap berbahaya karena menularkan penyakit mematikan.

3. Nyamuk Menyebarkan penyakit mematikan bagi anak-anak

Selain malaria nyamuk juga menularkan penyakit Japanese enephalitis yang sangat mematikan, khususnya untuk anak-anak. Dalam setahun sekitar 10.000 anak balita yang meninggal akibat penyakit ini. Penyakit berbahaya ini tidak ada obatnya sehingga sangat sulit untuk di sembuhkan.

4. Nyamuk Menyebabkan cacat permanen

Banyak sekali penyakit yang disebarka oleh nyamuk, seperti Lymphatic filariasis. Penyakit ini disebabkan oleh bakteri yang sangat kecil yang disebarkan oleh nyamuk. Jika bakteri ini masuk ke dalam tubuh, maka ia akan menjadi lymphatif selama 8 tahun. Dan kemudian akan merusak semua organ dalam manusia, sehingga dapat menyebabkan cacat permanen.

5. Nyamuk Mampu Memilih targetnya

Nyamuk sangat pandai memilih targetnya, salah satu target yang paling disukai oleh nyamuk adalah tubuh manusia yang berbau bakteri. Karena nyamuk sangat suka dengan bau bakteri.

6. Nyamuk Menularkan West Nile Virus

Penyakit berbahaya yag satu ini memang dibawa oleh burung, tapi nyamuk juga bisa membawa penyakit ini, yaitu nyamuk yang telah menggigit burung. Penyakit ini bisa sangat mematikan jika sudah sangat parah.

7.Nyamuk menyebarkan  Demam Chikungunya

Demam chikungunya merupakan penyakit yang merujuk pada nyeri persendian parah. Penyakit ini dapat dengan mudah di tularkan oleh nyamuk, karena tubuh manusia sangat sedikit sekali memiliki kekebalan terhadap penyakit ini. Oleh karena itu manusia dengan mudah tertular penyakit yang satu ini.

8. Menyebarkan demam kuning

Demam kuning juga merupakan penyakit yang disebabkan oleh gigitan nyamuk. Penyakit yang satu ini bisa diderita oleh 200.000 orang setiap tahunnya, dan dapat membunuh 30.00 orang setiap tahunnya. Demam kuning ini sangat berbahaya dan mudah di tularkan oleh nyamuk.

9. Nyamuk menyebabkan demam berdarah

Sebanyak 40 persen diseluruh wilayah di dunia memiliki resiko tinggi terkena penyakit demam berdarah. Penyakit ini dapat di derita oleh 50-100 orang setiap tahunnya. Demam berbadah ini dapat menyebabkan banyak anak-anak meninggal dunia.

»»  READMORE...